RESEP SEMUA MASAKAN

RESEP MASAKAN INDONESIA DAN LUAR NEGERI

Diberdayakan oleh Blogger.

Resep Membuat Kue Brownis Kukus

Resep Membuat Kue Brownis Kukus - kue brownis adalah makanan yang banyak disukai anak anak dan dewasa, karena rasanya yang manis dan enak bikin orang iorang yang memakan kue brownis menjadi ketagihan , tapi jangan kwatir bagi anda yang ingi. Membuat kue brownis aadmin share Resep dan cara membuat kue brownis

Untuk Bahan-bahan yang disediakan untuk membuat brownies :
- 300 gr gula halus
- 200 gr mentega, dicairkan
- 200 gr tepung terigu
- 6 butir telur
- 1/2 sendok teh sp
- 1/2 sendok teh baking powder
- 50 gr coklat bubuk
- 150 gr coklat blok, dicairkan

Cara membuat:
-mekser gula,telur, dan sp selama 15 mnt.
- kemudian masukkan terigu, coklat bubuk,baking powder sambil terus dimekder.
- masukkan mentega cair diaduk tapi tidak dengan mekser.
-terakhir masukkan coklat yang dicairkan trus masukkan ke loyang dan kukus selama 20 menit.
- resep ini untuk loyang ukuran 25X25
cm.potong menurut selera

Demikian artikel kami seputar resep cara membuat brownis kukus, terima kasih atas kunjunganya.
Terimakasih Anda telah membaca tentang Resep Membuat Kue Brownis Kukus
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Semoga informasi Resep Membuat Kue Brownis Kukus bisa memberikan manfaat bagi Anda. Jangan lupa komentar Anda bila ingin bertanya. Salam Sukses
Ditulis oleh: Unknown - Minggu, 21 Juli 2013

Belum ada komentar untuk "Resep Membuat Kue Brownis Kukus"

Posting Komentar